Motto : "Jika ada orang yang membicarakan tentang keburukanmu, sedang kamu tidak bersalah terhadap mereka. Ingatlah selalu untuk berterima kasih kepada Allah yang telah menyibukkan mereka dengan dirimu dan tidak menyibukkanmu dengan mereka." Syekh Mutawalli Sya'rawi